STRATEGI DINAS LINGKUNGAN HIDUP (DLH) DALAM MEMPERTAHANKAN PENGHARGAAN ADIPURA KABUPATEN SITUBONDO

Richo Firman Syah, Richo STRATEGI DINAS LINGKUNGAN HIDUP (DLH) DALAM MEMPERTAHANKAN PENGHARGAAN ADIPURA KABUPATEN SITUBONDO. Strategi Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Dalam Mempertahankan Penghargaan Adipura Kabupaten Situbondo. (Unpublished)

[img] Text
Richo Firman Syah_202014032_2024_Jurnal (1).pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (267kB) | Request a copy
[img] Text
Richo Firman Syah_202014032_2024_Jurnal.pdf

Download (172kB)
[img] Text
SURAT PERNYATAAN ORISINALITAS.pdf

Download (214kB)

Abstract

INDONESIA (Pengelolaan lingkungan hidup adalah upaya sistematis dan terpadu yang dilakukan untuk melestarikan fungsi lingkungan hidup dan mencegah terjadinya pencemaran dan atau kerusakan lingkungan hidup. Kementerian lingkungan hidup dan kehutanan mempunyai tugas menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang lingkungan hidup dan kehutanan untuk membantu presiden dalam menyelenggarakan Pemerintahan Negara. Diantara program KLHK dalam pengelolaan lingkungan hidup yaitu Adipura. Program ini juga bertujuan untuk mendorong pemerintah Kabupaten/Kota supaya lebih kompetitif dalam menjaga lingkungan dan menerapkan amanat Undang-Undang Nomor 18 Tahun Tentang Pengelolaan Sampah. Kabupaten Situbondo telah 7 kali menerima penghargaan piala Adipura sejak tahun 2005, 2013, 2014, 2017, 2018, 2022, 2023. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui Strategi Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Dalam Mempertahankan Penghargaan Adipura Kabupaten Situbondo. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Kesimpulan dari penelitian ini adalah, terlaksananya aspek dalam strategi mempertahankan Adipura yaitu, strategi organisasi dengan adanya relevansi antara program Adipura dengan visi misi kegiatan, strategi program yang menunjukan hasil yang signifikan, strategi kelembagaan yang sudah cukup baik, serta strategi pendukung sumber daya yang di nilai masih belum cukup baik, adanya tenaga yang bekerja dilapangan yang belum mencukupi, terbatasnya anggaran dalam hal pengadaan sarana dan prasarana dan kurangnya fasilitas pendukung dalam mengatasi ketentraman dan kelestarian lingkungan hidup. Keywords: Strategi, Mempertahankan, Adipura) ENGLISH (Environmental management is a systematic and integrated effort to preserve the function of the environment and prevent pollution and/or environmental damage. The Ministry of Environment and Forestry is tasked with managing governmental affairs in the fields of environment and forestry to assist the president in administering state governance. Among the programs of the Ministry of Environment and Forestry (KLHK) in environmental management is the Adipura program. This program also aims to encourage regency/municipality governments to be more competitive in maintaining the environment and implementing the mandate of Law No. 18 on Waste Management. Situbondo Regency has received the Adipura award seven times since 2005, 2013, 2014, 2017, 2018, 2022, and 2023. The purpose of this research is to determine the strategy of the Environmental Agency (DLH) in maintaining the Adipura Award for Situbondo Regency. The research method used is a qualitative method with a descriptive approach. The conclusion of this research is that the implementation of strategies to maintain Adipura includes an organizational strategy, which aligns the Adipura program with the vision and mission of activities, a program strategy, which shows significant results, an institutional strategy, which is already adequate, supporting resource strategy, which is still considered insufficient due to the lack of field workers, limited budget for procuring infrastructure, and inadequate supporting facilities to address environmental tranquility and sustainability. Keywords: Strategy, Sustaining, Adipura)

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Strategi; Mempertahankan; Adipura;
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BP Islam. Bahaism. Theosophy, etc
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > S1 Ilmu Administrasi Publik
Depositing User: RICHO FIRMAN SYAH
Date Deposited: 26 Feb 2025 06:54
Last Modified: 26 Feb 2025 06:54
URI: http://repository.unars.ac.id/id/eprint/3315

Actions (login required)

View Item View Item