PENGARUH PENDEKATAN SCIENTIFIC TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPAS KELAS V DALAM KURIKULUM MERDEKA DI SDN 5 PATOKAN

ROSALINDA SETIANINGRUM, LINDA (2024) PENGARUH PENDEKATAN SCIENTIFIC TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPAS KELAS V DALAM KURIKULUM MERDEKA DI SDN 5 PATOKAN. PENGARUH PENDEKATAN SCIENTIFIC TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPAS KELAS V DALAM KURIKULUM MERDEKA DI SDN 5 PATOKAN. (Unpublished)

[img] Text
ROSALINDA SETIANINGRUM_PERNYATAAN ORSINALITAS.pdf

Download (611kB)
[img] Text
ROSALINDA SETIANINGRUM_JURNAL.pdf

Download (168kB)
[img] Text
ROSALINDA SETIANINGRUM_JURNAL TURNITIN.pdf

Download (364kB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan karena rendahnya hasil belajar peserta didik pada mata pelajaran IPAS. Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat apakah cara belajar yang menggunakan pendekatan (Scientific) bisa meningkatkan hasil belajar peserta didik dibandingkan dengan cara belajar yang tidak menggunakan pendekatan Scientific atau pendekatan langsung. Penelitian ini membandingkan dua kelas: kelas V-A yang belajar dengan cara biasa (tanpa pendekatan ilmiah) dan kelas V-B yang belajar dengan pendekatan ilmiah. Pilihan kelas ini dilakukan secara acak. Untuk mengukur peningkatan nilai, peneliti memberikan tes kepada kedua kelas. Hasil tes kemudian dianalisis menggunakan uji statistik. Berdasarkan temuan penelitian dan pembahasan, dapat disimpulkan bahwa siswa yang belajar dengan pendekatan Scientific mendapatkan nilai yang lebih baik dibandingkan siswa yang belajar dengan pendekatan langsung atau tanpa pendekatan Scientific.

Item Type: Article
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
L Education > LB Theory and practice of education > LB2361 Curriculum
Divisions: PGSD > S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: ROSALINDA SETIANINGRUM
Date Deposited: 08 Jan 2025 05:51
Last Modified: 08 Jan 2025 05:51
URI: http://repository.unars.ac.id/id/eprint/3147

Actions (login required)

View Item View Item