PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKANMODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR AND SHARE (TPS) DAN METODE CERAMAH KELAS V PADA MATA PELAJARAN IPA DI GUGUS I KECAMATAN KLABANGKABUPATEN BONDOWOSO

Gustilas Ade Setiawan,, S.Pd, M.Pd and Nuris Hidayat,, M.Pd and Rizkiya Islamiyah, - (2023) PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKANMODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR AND SHARE (TPS) DAN METODE CERAMAH KELAS V PADA MATA PELAJARAN IPA DI GUGUS I KECAMATAN KLABANGKABUPATEN BONDOWOSO. PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKANMODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR AND SHARE (TPS) DAN METODE CERAMAH KELAS V PADA MATA PELAJARAN IPA DI GUGUS I KECAMATAN KLABANGKABUPATEN BONDOWOSO.

[img] Text
Gustilas Ade 45.pdf

Download (806kB)

Abstract

Berdasarkan pengalaman pembelajaran IPA yang peneliti ketahui, di Gugus I, Kecamatan Klabang, Kabupaten Bondowoso lebih banyak menggunakan metode ceramah dibandingkan dengan praktik, dan menggunakan metode-metode yang menarik, sehingga membuat siswa kurang aktif, inovatif, kreatif di dalam kelas sehingga proses belajar mengajar tidak menyenangkan atau situasi pembelajaran tidak nyaman.Berdasarkan hal tersebut maka rumusan masalah dalam penelitian ini adalah Adakah perbedaan hasil belajar dengan menggunakan model pembelajaran Think Pair and Share dan metode ceramah kelas V pada mata pelajaran IPA di Gugus I Kecamatan Klabang, Kabupaten Bondowoso tahun pelajaran 2021-2022 ?. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Dari rumusan masalah, paparan data dan pembahasan diperoleh kesimpulan bahwa pembelajaran Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak terdapat pengaruh positif penggunaan model Think Pair and Share terhadap hasil belajar siswa kelas V pada mata pelajaran IPA semester 1 di SDN Karanganyar 1 dan SDN Karanganyar 2 dengan nilai yang diperoleh sig.(2-tailed) sebesar 0,01 < 0,05, maka sesuai dasar pengambilan keputusan dalam uji t-test jika thitung < 0,05 maka dapat disimpulkan bahwa HO diterima dan Ha ditolak yang artinya bahwa tidak terdapat perbedaan antara hasil belajar antara penggunaan metode ceramah dengan penggunaan model Think Pair and Share. Namunada peningkatan hasil belajar antara penggunaan dua model pembelajaran tersebut. Pada saat penggunaan metode ceramah dari 12 siswa yang tidak memenuhi KKM sebanyak 5 siswa. Sedangkan kelas yang menggunakan model pembelajaran Think Pair and Share 13siswa tuntas semua. Kata Kunci : Metode Pembelajaran, Pembelajaran IPA, Model Pembelajaran, Think Pair and Share

Item Type: Article
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: PGSD > S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Admin Perpus
Date Deposited: 10 Mar 2023 02:16
Last Modified: 10 Mar 2023 02:16
URI: http://repository.unars.ac.id/id/eprint/430

Actions (login required)

View Item View Item